ANALISIS IRRA 2021-08-15

Berikut hasil coba-coba analisa saham Itama Ranoraya Tbk. 2021-08-15.
IRRA adalah perusahaan distributor alat-alat medis

Secara technical, MA5 ( garis merah ) sudah memotong MA20 ( garis hijau ) ke bawah, jaga-jaga support di 1895, jika lebih kecil dari itu takutnya turun lagi.
Lalu untuk Resistance di 2215.

Sementara secara income statement ada kenaikan di Q1 2021 terhadap Q4 2020.

Analisis adro 2021-08-15

Udah lama gak posting, sekarang lagi coba belajar saham.
Berikut hasil coba-coba analisa saham Adaro 2021-08-15.

Dari cek chart, MA5 ( garis merah ) belum memotong MA20 ( garis hijau ), jadi tunggu aja dulu, kemungkinan masih mau naik.

Kemungkinan Resistant:
R1. 1420 ( naik 2.60% )
R2. 1535 ( naik 10.15% )
Lalu untuk Support:
S1. 1370 ( turun 1.03% )
S2. 1335 ( turun 2.40 % )
S3. 1270 ( turun 6.95% )

Dari Laporan keuangan ada kenaikan Revenue, Net Income & Profit margin.

Tunggu dulu aja dah.